Pangdam XIV/Hsn Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran

    Pangdam XIV/Hsn Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran
    Pangdam XIV/ Hsn Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr(Han) menyalurkan bantuan sembako melalui Kodim 1405/Pare pare, Korem 141/Tp yang diserahkan langsung oleh Dandim1405/Pare pare, Letkol Inf Hastiar Hatta, S.I.P

    PAREPARE - Pangdam XIV/ Hsn Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr(Han) menyalurkan bantuan sembako melalui Kodim 1405/Pare pare, Korem 141/Tp yang diserahkan langsung oleh Dandim1405/Pare pare, Letkol Inf Hastiar Hatta, S.I.P kepada keluarga korban  musibah kebakaran di Kelurahan Tuwung Kecamatan Barru, Kabupaten Barru, Provinsi Sulawesi Selatan pada Senin (03/7/2023).

    Dandim 1405/Pare pare, mewakili Pangdam XIV/Hsn menyalurkan bantuan kepada korban kebakaran atas nama Nasir yang tertimpa musibah kebakaran rumah akibat arus pendek listrik.

    "Ini merupakan wujud kepedulian dari Bapak Pangdam XIV/Hsn 
    Sesuai dengan Perintah Harian Kasad, " kata Dandim 1405/Pare pare.

    TNI AD harus hadir ditengah tengah kesulitan masyarakat apapun bentuknya dan senantiasa menjadi solusi dan sejalan dengan Slogan Kodam XIV/Hsn 6 K Di Hati Kita yaitu Kerakyatan.

    "Semoga bantuan ini bermanfaat  dan mempererat tali silaturahmi sesama anak bangsa untuk saling menolong, saling berbagi dan saling membantu sesama yg membutuhkan”, Tutupnya.

    (Amir/hsm)

    pare-pare barru sulsel tni
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Pangdam XIV/Hsn Peduli Korban Kebakaran...

    Artikel Berikutnya

    SMKN 5 Barru Reuni Akbar, Kepsek Faisyal...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Tokoh Pemuda Suparman dan Warga Nepo Tegaskan Pilihannya Mutlak ke Paslon 2 Dokter Ulfah-MHG
    Blusukan di Pasar Mangkoso, Cabup 02 Dokter Ulfah Pastikan Pedagang Peroleh BPJS Gratis
    Antusiasme Membludak, Warga Desa Kanaungan Sambut Pasangan Calon Bupati Pangkep Nomor Urut 1

    Tags